DISIPLIN ROHANI SEBAGAI PRAKTEK IBADAH PRIBADI

ALFIUS ARENG MUTAK

Abstract


Abstrak: Istilah Disiplin Rohani sudah dikenal luas di kalangan orangorang percaya, walaupun ada yang tidak setuju dengan kata ―disiplin‖ yang dikaitkan dengan hal-hal rohani. Secara umum disiplin rohani dipahami sebagai praktek atau kegiatan yang dilakukan dalam rangka membangun relasi dan komunikasi dengan Tuhan secara pribadi. Untuk membangun hubungan yang baik dengan Tuhan diperlukan kedisiplinan bukan semau dan sesukanya. Hal ini di perkuat oleh Paulus dalam nasehatnya kepada Timotius dengan mengatakan ―Latihlah dirimu beribadah‖ (1 Timotius 4:7c). Paulus mengingatkan Timotius agar terus melatih dirinya beribadah. Untuk melatih diri membutuhkan disiplin. Karena disiplin rohani adalah sarana dalam menumbuh kembangkan kesalehan hidup. Selain untuk membangun komunikasi yang intens dengan Tuhan dan Bapa kita, disiplin rohani juga adalah sebagai bagian dari ibadah pribadi, karena lewat disiplin rohani seseorang dapat sekaligus beribadah kepada Allah Tuhannya. Tulisan ini mengangkat bagian-bagian dari disiplin rohani yang pada hakekatnya adalah ibadah pribadi itu sendiri. Melalui disiplin rohani seseorang mendekatkan diri kepada Tuhan, berkomuniksai dengan datang  di hadapan Allah, karena esensi dari pada ibadah itu adalah perjumpaan dengan Allah.     
 
Kata-kata kunci: Disiplin rohani, ibadah pribadi

Full Text:

PDF

References


…………………., Life With God: Reading Bible for Spiritual Transformation. New York: HaperOne, 2008.

Foster, Richard. Tertib Rohani Sudahkah Anda Menapakinya?. Terj. Malang: Penerbit Gandum Mas, 2005.

Hughes, R. Kent. Disciplines of Godly Man. Wheaton: Crossway, 1991. Laura, Jonker. Christian Education Jurnal. Experiencing God : The History and Philosophy of Children and Worship. Series 3, Vol.12. No. 2.

Tozer, A. W. in D. J. Fant, A. W. Tozer. Christian Publications, 1964. Whitney, Donald S. Whitney. Spiritual Disciplines For The Christian Life. Colorado Springs: Navpress, 1991.

Wilhoit, James C. Spiritual Formation as if the Church Mattered: Growing in Christ through Community. Grand Rapids: Baker Academic, 2008.

Willard, Dallas. The Spirit of the Disciplines: Understanding How God Changes Lives. San Francisco: Harper & Row, Publishers, 1988.

Wuellner Flora.S. Gembalakanlah Gembala-Gembala-Ku: Penyembuhan dan Pembaharuan Spiritual bagi Para Pemimpin Kristen. Jakarta: BPK Gunung Mulia, 2015.




DOI: https://doi.org/10.47596/solagratia.v4i1.45

Refbacks

  • There are currently no refbacks.



SOLA GRATIA diindeks oleh:


Published: Sekolah Tinggi Teologi Aletheia
Address: Aletheia Theological College, Jl. Argopuro No.28-34, Lawang, Kec. Lawang, Kabupaten Malang, Jawa Timur 65211
Website E-Jurnal: http://sttaletheia.ac.id/e-journal/index.php/solagratia/index
e-ISSN 2723-2794, p-ISSN 2723-2786 Lisensi Creative Commons
Ciptaan disebarluaskan di bawah Lisensi Creative Commons Atribusi-BerbagiSerupa 4.0 Internasional.
Copyright © SOLA GRATIA: Jurnal Teologi Biblika dan Praktika. All Rights Reserved.