PEMURIDAN DAN KEDEWASAAN ROHANI

AGUNG GUNAWAN

Abstract


Abstrak: Metode pemuridan saat ini sedang marak diperbincangkan dan dilakukan oleh gereja-gereja di Indonesia. Ada banyak gereja yang telah merasakan manfaat dari proses pemuridan. Salah satunya manfaat yang dapat dilihat adalah bahwa seseorang yang telah mengikuti proses pemuridan mengalami pertumbuhan dalam kehidupan rohaninya menuju kepada kedewasaan rohani. Kedewasaan rohani sangat dibutuhkan oleh orang Kristen agar kehidupan mereka sungguh mendemonstrasikan karakter Kristus. Orang percaya yang dewasa rohani akan memiliki iman yang kokoh di tengah gencarnya serangan pengaruh pengajaran yang menyesatkan dan di tengah berbagai hantaman badai kehidupan. Orang percaya yang mengalami kedewasaan rohani akan memiliki kerinduan untuk melayani Tuhan dengan setia sehingga banyak jiwa-jiwa yang dibawa kepada Kristus. Oleh sebab itu, pemuridan merupakan salah satu jawaban bagi kebutuhan gereja hari ini yang merindukan agar jemaatnya mengalami kedewasaan rohani.
 
Kata-kata Kunci: Pemuridan, kedewasaan rohani, karakter Kristus, setia, melayani Tuhan.

Full Text:

PDF

References


Bonifacio, Joei. The Lego Principle: The Power of Connecting To God And One Another. Florida: Charisma House, 2012.

Chan, Edmund. A Certain Kind. Pemuridan Intensional yang Mengubah Definisi Sukses dalam Pelayanan. Singapore: Covenant Evangelical Free Church, 2014.

Chan, Edmund. Cultivating your Inner Life: Reflecting on Spiritual. Singapore: Covenant Evangelical Free Church, 2011.

Cosgrove, Francis M. Essentials of Discipleship: Practical Help on How to Live as Christ’s Disciples. Colorado Spring: Navpess, 1980.

Oden, Thomas C. Pastoral Theology: Essentials of Ministry. San Francisco: HarperSAn Francisco, 1983.




DOI: https://doi.org/10.47596/solagratia.v5i1.52

Refbacks

  • There are currently no refbacks.



SOLA GRATIA diindeks oleh:


Published: Sekolah Tinggi Teologi Aletheia
Address: Aletheia Theological College, Jl. Argopuro No.28-34, Lawang, Kec. Lawang, Kabupaten Malang, Jawa Timur 65211
Website E-Jurnal: http://sttaletheia.ac.id/e-journal/index.php/solagratia/index
e-ISSN 2723-2794, p-ISSN 2723-2786 Lisensi Creative Commons
Ciptaan disebarluaskan di bawah Lisensi Creative Commons Atribusi-BerbagiSerupa 4.0 Internasional.
Copyright © SOLA GRATIA: Jurnal Teologi Biblika dan Praktika. All Rights Reserved.